Tadi pagi, ada sebuah gambar masuk ke dalam inbox email, yang isinya adalah gambar tentang diskon Rp. 1.600 bagi para pengguna E Money yang naik @Commuterline. Gambarnya sih bilang kalau diskonnya hanya berlaku dari 6/10/2014 s/d 10/10/2014.
Kalau keterangan di gambar ini benar, maka ini adalah berita yang sangat menyenangkan bukan?