Jalan – Jalan Keliling Bandara Naik Skytrain, Ini Jadwalnya!


Bandara Soekarno Hatta punya wahanan baru. Meski aslinya untuk memudahkan penumpang berpindah antar Terminal, tapi wahana ini bisa digunakan sebagai moda untuk jalan – jalan keliling bandara. Namanya Skytrain atau Kalayang.

Kita bisa naik, dari Terminal manapun termasuk dari Stasiun Bandara menuju ke terminal manapun di lingkungan Bandara. Kita bisa menikmati berbagai pemandangan yang menarik di Bandara

Kita bisa melihat pesawat yang sedang parkir

View this post on Instagram

Aircraft. A view from skytrain

A post shared by Jakarta By Train (@jakartabytrain) on

Dan juga bisa melihat berbagai macam hal yang menarik

Seperti Menara Bandara

View this post on Instagram

#skytrainsoetta

A post shared by st3venoz (@st3venoz) on

Atau saat kalayang masuk ke halte

https://www.instagram.com/p/BgyaGw7H9sj/

Namun, jangan lupa untuk unduh jadwal skytrainnya disini

Advertisement

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s