Menuju Jakarta: Dari Airport ke Pusat Kota Jakarta

Pertama kali ke Jakarta dan bingung bagaimana caranya untuk menuju Jakarta dari Bandara? Jangan takut, karena saya mau berbaik hati berbagi informasi mengenai cara mudah dan murah untuk menuju Jakarta. Yang penting untuk diketahui pertama adalah dimana kamu akan mendarat? Karena untuk menuju Jakarta kamu bisa turun di Bandara Internasional Halim Perdanakusuma di Jakarta atau…