Di akhir November 2015, para penumpang @CommuterLine dikejutkan dengan berita mengenai rencana PT KCJ untuk menghapus fasilitas free out yang selama ini dinikmati oleh para penumpang. Terkait dengan rencana ini, ada pro kontra dari para netizen atas rencana dari PT KCJ ini. Kami sendiri lalu mengadakan polling kecil melalui twitter untuk melihat bagaimana netizen merespon…